Recipe: Perfect Bolu Gulung
Bolu Gulung.
You can have Bolu Gulung using 10 ingredients and 13 steps. Here is how you cook it.
Ingredients of Bolu Gulung
- It's 3 butir of telur.
- Prepare 50 gr of gula pasir (boleh dikurangin kalo tidak suka manis).
- You need 1 sdt of SP.
- It's 1/2 sdt of vanili bubuk.
- It's 40 gr of tepung terigu.
- Prepare 5 gr of susu bubuk.
- Prepare 5 gr of maizena.
- It's 70 gr of butter (me : margarin).
- You need 2 tetes of pewarna makanan pink.
- It's Secukupnya of selai strawberry.
Bolu Gulung step by step
- Siapkan bahan. Alasi loyang dengan kertas baking.
- Lelehkan margarin dengan cara di tim.
- Mixer telur, gula, SP dan vanili dari kecepatan rendah ke tinggi sampai kental berjejak.
- Masukan campuran terigu, maizena dan susu bubuk sambil diayak lalu mixer kembali dengan kecepatan rendah.
- Ambil 5 sdm adonan dan masukan ke dalam lelehan margarin. Aduk lipat terus masukan ke dalam sisa adonan dan aduk kembali.
- Panaskan oven dengan suhu 160. Optional ya, mau dipanaskan diawal atau pertengahan proses seperti saya. Tergantung oven masing2, karena punya saya kalo kelamaan dipanaskan kuenya akan gosong dan tidak matang sempurna.
- Tuang adonan ke dalam loyang (uk. 22x22x3) dan sisakan 1/3 bagia untuk diberi pewarna makanan. Masukan sisa adonan ke dalam piping bag.
- Tuang adonan berwarna pink diatas adonan putih seperti difoto (sesukanya saja). Ini niatnya mau motif ada guratan2 kecil gitu, ternyata gagal ..
- Hentakan adonan lalu masukan ke oven. Panggang selama 20 menit dengan api atas bawah.
- Jika sudah matang, keluarkan dari oven. Angkat dan dinginkan diatas cooling rak yg dialasi kertas baking (saya kelupaan, jadi bolunya ada garis2 nya setelah itu baru dikasih alas). Selama proses pendinginan, biarkan bagian atasnya tertutup kertas baking.
- Lepaskan kertas baking dan oles selai.
- Gulung secara perlahan dan padatkan. Gulungan saya masih belum sempurna, baru pertama bikin soalnya .
- Buka gulungan dan bolu siap dipotong untuk dinikmati.
0 Response to "Recipe: Perfect Bolu Gulung"
Post a Comment